Senin, 18 Februari 2013

my SUPPWORD

SUPPWORD merupakan sebuah singkatan karya saya, dengan artian SUPERPOWER of WORD, kalau dibahasa Indonesiakan berarti ADIDAYA KATA KATA. kenapa kata kata memiliki adidaya? karena menurut saya, kata kata telah mampu merubah perilaku seseorang, mampu mengendalikan emosi, mampu menghias cita rasa suatu benda, dan mampu mengembalikan manusia kepada masa lalu. Susunan Kata kata yang benar dan tepat, akan merubah kata kata biasa memiliki jiwa. Jiwa yang dapat mengatur seorang bahkan lebih dari satu manusia, maka bisa disebut SUPERPOWER of WORD... :) :) :) :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar anda, harganya mahal sekali...
terimakasih telah menuangkan beberapa kata...